Tuesday, March 22, 2016

Smartwatch Galaxy Gear Dinilai Tak Berguna

Smartwatch Galaxy Gear Dinilai Tak Berguna - Kali ini Pusat Handphone akan mengulas artikel Handphone terbaru berjudul Smartwatch Galaxy Gear Dinilai Tak Berguna yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Smartwatch Galaxy Gear Dinilai Tak Berguna, anda bisa menyimak artikel kami tentang Smartwatch Galaxy Gear Dinilai Tak Berguna dibawah ini.
Smartwatch Galaxy Gear Dinilai Tak Berguna



Steve Wozniak, pendiri Apple yang satu ini memang terkenal dengan komentarnya yang kadang membuat kuping panas bagi pihak yang dikomentarinya.

Baru-baru ini pria yang akrab disebut Woz itu, melontarkan pernyataan terkait smartwatch Galaxy Gear.

Seperti dikutip PULSAonline via The Guardian, pendiri Apple itu menyatakan bahwa smartwatch Samsung itu ‘tidak berguna’ dan ia hanya menggunanya dalam waktu setengah hari saja.

"Galaxy Gear adalah adalah satu-satunya teknologi yang saya beli untuk bereksperimen dan saya jual lagi setelah setengah hari menggunakannya," ucap Woz.

Lantaran dianggap tak berguna, Woz pun kemudian menjual Galaxy Gear-nya di eBay.

Lebih jauh Wozniak meyakini bahwa smartwatch tidak akan berguna sampai display pada perangkat itu sudah lebih besar daripada yang ditawarkan banyak vendor seperti LG, Samsung, dan Pebble yang sekitar 2 inchi.

Sedikit berseloroh, Woz malah mengatakan bahwa ia ingin smartphone-nya berada di pergelangan tangannya. Wah, ada-ada saja ya.

Sekian Berita Handphone terbaru dari kami mengenai Smartwatch Galaxy Gear Dinilai Tak Berguna. Harapan kami Semoga artikel Pusat Handphone yang berjudul Smartwatch Galaxy Gear Dinilai Tak Berguna ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Pusat Handphone untuk mendapatkan Berita Handphone setiap harinya.